Boskalis

Royal Boskalis Westminster N.V.
Perseroan terbatas
Kode emitenEuronextBOKA
IndustriKonstruksi, jasa
Didirikan1910 (1910)
PendiriJohannes Kraaijeveld
Eliza van Noordenne
Kantor pusatPapendrecht, Belanda
Tokoh kunci
Peter Berdowski (CEO), Herman Hazewinkel (Chairman dewan pengawas)
ProdukPengerukan, reklamasi tanah, infrastruktur kelautan, dan konstruksi lepas pantai
Pendapatan€2,674 milyar (2010)[1]
€401,9 juta (2010)[1]
€310,5 juta (2010)[1]
Total aset€4,315 milyar (akhir 2010)[1]
Total ekuitas€1,599 milyar (akhir 2010)[1]
Karyawan
13.830 (akhir 2010)[1]
Situs webwww.boskalis.com

Royal Boskalis Westminster N.V. adalah sebuah perusahaan pengerukan dan pengangkutan berat asal Belanda yang juga menyediakan layanan konstruksi dan perawatan infrastruktur kelautan di seluruh dunia .[2] Armada pengerukan yang dimiliki oleh perusahaan ini merupakan salah satu yang terbanyak di dunia. Perusahaan ini juga memiliki Smit International dan Dockwise.[3]

Hingga tahun 2018, Boskalis mempekerjakan sekitar 10.700 orang dan 900 kapal,[4] serta beroperasi di lebih dari 75 negara di seluruh dunia.[5]

  1. ^ a b c d e f "Annual Report 2010" (PDF). Boskalis. Diakses tanggal 3 April 2011. [pranala nonaktif permanen]
  2. ^ "Company Profile: BOSKALIS WESTMIN". NYSE Euronext. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2011-05-17. Diakses tanggal 2008-02-20. 
  3. ^ Dredging, Ciria.com
  4. ^ Creating new horizons offshore. UK: A brochure by Boskalis. 1 May 2018. Diakses tanggal 2 May 2018. 
  5. ^ "About us". boskalis.com. Boskalis official website. Diakses tanggal 2 May 2018. 

From Wikipedia, the free encyclopedia · View on Wikipedia

Developed by Tubidy