Wagah

Wagah
واہگہ
Wahga
Upacara penurunan bendera di sore hari pada perbatasan internasional India–Pakistan dekat Wagah
Upacara penurunan bendera di sore hari pada perbatasan internasional India–Pakistan dekat Wagah
Lokasi Wagah
Lokasi Wagah
Wagah di Pakistan
Wagah
Wagah
Lokasi di Pakistan
Koordinat: 31°36′17″N 74°34′23″E / 31.60472°N 74.57306°E / 31.60472; 74.57306
Negara Pakistan
ProvinsiPunjab
DistrikLahore
ZonaWahga
Dewan uni181
Zona waktuUTC+5 (PST)

Wagah (bahasa Urdu: واہگہ, Shahmukhi bahasa Punjab: واہگہ) atau Wahga adalah sebuah desa dan dewan uni (UC 181) yang berlokasi di dekat Zona Wahga di Lahore, Punjab, Pakistan.[1] Kota ini terkenal dengan upacara perbatasan Wagah serta berfungsi sebagai terminal transit barang dan stasiun kereta api antara Pakistan dan India,[2]. Wagah terletak 600 meter di sebelah barat perbatasan dan terletak di Grand Trunk Road bersejarah antara Lahore dan Amritsar di India. Perbatasan tersebut berada 24 kilometer (15 mi) dari Lahore dan 32 kilometer (20 mi) dari Amritsar. Perbatasan ini juga terletak 3 kilometer (1,9 mi) dari desa Attari yang bertetangga.

  1. ^ "Salinan arsip" (PDF). Diarsipkan dari versi asli (PDF) tanggal 2018-06-25. Diakses tanggal 2018-11-16. 
  2. ^ "Mixed feelings on India-Pakistan border". BBC News (dalam bahasa Inggris). 14 Agustus 2007. Diakses tanggal 22 Januari 2015. 

From Wikipedia, the free encyclopedia · View on Wikipedia

Developed by Tubidy