Abdullah bin Sa'ad

Abdullah bin Sa'ad bin Abi Sarh (bahasa Arab: عبد الله بن سعد بن أبي سرح) adalah salah seorang sahabat Nabi. Ia termasuk salah satu penulis wahyu yang kemudian murtad setelah merasa ragu dengan kenabian Muhammad.[1] Namun kembali masuk Islam ketika Makkah ditaklukkan oleh Nabi Muhammad dan pasukannya.[2]

  1. ^ Kesalahan pengutipan: Tag <ref> tidak sah; tidak ditemukan teks untuk ref bernama :1
  2. ^ Kesalahan pengutipan: Tag <ref> tidak sah; tidak ditemukan teks untuk ref bernama :0

From Wikipedia, the free encyclopedia · View on Wikipedia

Developed by Tubidy