Akihiko Hoshide

Akihiko Hoshide
Lahir28 Desember 1968
Setagaya, Tokyo, Jepang
StatusAktif
KebangsaanJepang
PekerjaanInsinyur
Karier luar angkasa
Astronaut NASDA/JAXA
Waktu di luar angkasa
140 hari 17 jam 26 menit
Seleksi1999 NASDA Group
Total EVA
3
Total waktu EVA
21 jam dan 23 menit
MisiSTS-124, Soyuz TMA-05M, Ekspedisi 32, Ekspedisi 33
Lambang misi

Akihiko Hoshide (星出 彰彦, Hoshide Akihiko, kelahiran 28 Desember 1968) adalah seorang insinyur Jepang dan astronaut JAXA. Pada 30 Agustus 2012, Hoshide menjadi astronaut Jepang ketiga yang berjalan di luar angkasa.[1]

  1. ^ William Harwood (30 Agustus 2012). "Spacewalkers run into major snag replacing power unit". Spaceflight Now. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2013-12-03. Diakses tanggal 1 September 2012. 

From Wikipedia, the free encyclopedia · View on Wikipedia

Developed by Tubidy