Amaryllidaceae

Amaryllidaceae Edit nilai pada Wikidata

Edit nilai pada Wikidata
Tumbuhan
Jenis buahkapsul dan Buah beri Edit nilai pada Wikidata
Taksonomi
KerajaanPlantae
DivisiTracheophyta
OrdoAsparagales
FamiliAmaryllidaceae Edit nilai pada Wikidata
J.St.-Hil., 1805
Tipe taksonomiAmaryllis Edit nilai pada Wikidata
Tata nama
Status nomenklaturnomen conservandum Edit nilai pada Wikidata
Sinonim taksonAgapanthaceae (en) Terjemahkan
Alliaceae Edit nilai pada Wikidata
Subfamili


Suku bakung-bakungan atau Amaryllidaceae adalah nama botani suatu suku tumbuhan berbunga.[1]Tumbuhan ini dapat hidup sepanjang tahun dan memiliki umbi serta biasanya bunga yang bentuknya khas. Suku ini memiliki sekitar 60 genus, dengan sekitar 800 spesies.

Amaryllidaceae telah dikenal melalui beberapa sistem klasifikasi sejak abad ke-20. Walaupun sistem Cronquist meliputkannya dalam suku bawang-bawangan yang sangat luas. Sistem APG II pada tahun 2003 memasukkan Amaryllidaceae dalam Alliaceae, bangsa Asparagales yang merupakan tumbuhan berkeping biji tunggal.

Fay dan Chase (1996) menggolongkan Agapanthus dalam Amaryllidaceae sebagai anaksuku Agapanthoideae, sedangkan sistem APG II menggolongkan Agapanthus ke dalam Alliaceae, dengan penggolongan yang mungkin sebagai keluarga tersendiri yaitu Agapanthaceae. Agapanthus berbeda dari Amaryllidaceae karena letak bakal buahnya.

  1. ^ Parker, Sybil, P (1984). McGraw-Hill Dictionary of Biology. McGraw-Hill Company. 

From Wikipedia, the free encyclopedia · View on Wikipedia

Developed by Tubidy