Andy Rachmianto

Andy Rachmianto
Potret resmi, 2020
Direktur Jenderal Protokol dan Konsuler
Mulai menjabat
19 Juni 2020
PresidenJoko Widodo
MenteriRetno Marsudi
Sebelum
Pendahulu
Andri Hadi
Pengganti
Petahana
Sebelum
Duta Besar Indonesia untuk Yordania ke-9
Masa jabatan
13 Maret 2017 – Agustus 2020
PresidenJoko Widodo
Informasi pribadi
Lahir8 April 1965
Jakarta, Indonesia
KebangsaanIndonesia
Suami/istriIsmi Rohimaningsih
Anak2
Alma materUniversitas Padjadjaran
Universitas Jawaharlal Nehru
PekerjaanDiplomat
Sunting kotak info
Sunting kotak info • L • B
Bantuan penggunaan templat ini

Drs. Andy Rachmianto, M.Phil (lahir 8 April 1965) adalah seorang diplomat Indonesia. saat ini menjabat sebagai Direktur Jenderal Protokol dan Konsuler Kementerian Luar Negeri Republik Indonesia.[1] Ia dilantik oleh Menteri Luar Negeri RI pada tanggal 19 Juni 2020 berdasarkan Keputusan Presiden RI Nomor 97/TPA Tahun 2020 tentang Pengangkatan Pejabat Pimpinan Tinggi Madya di Lingkungan Kementerian Luar Negeri. Sebelumnya ia menjabat sebagai Duta Besar Indonesia untuk Yordania merangkap Palestina dari 2017 hingga 2020.

  1. ^ https://kemlu.go.id/portal/id/struktur_organisasi/71/direktur-jenderal-protokol-dan-konsuler

From Wikipedia, the free encyclopedia · View on Wikipedia

Developed by Tubidy