Annibale Carracci

Annibale Carracci
Potret diri (Uffizi)
Lahir3 November 1560
Bologna, Negara Gereja
Meninggal15 Juli 1609(1609-07-15) (umur 48)
Roma, Negara Gereja
KebangsaanItalia
Dikenal atasLukisan
Gerakan politikBarok
Musicbrainz: 48928e4d-6b07-40f7-b1c3-31ed5466f7a9 Discogs: 2234124 Edit nilai pada Wikidata
Peringatan: Page using Template:Infobox artist with unknown parameter "bgcolour" (pesan ini hanya ditampilkan dalam pratinjau).

Annibale Carracci (pelafalan dalam bahasa Italia: [anˈniːbale karˈrattʃi]; 3 November 1560 – 15 Juli 1609) adalah seorang pelukis dan pengajar asal Italia yang aktif di Bologna dan kemudian di Roma. Bersama dengan para saudaranya, Annibale adalah salah satu tokoh penting, jika bukan pendiri dari jajaran utama gaya seni rupa Barok, yang meminjam gaya dari utara dan selatan kota asal mereka, dan dikenal karena mengembalikan monumentalitas klasik, tetapi menambahkan dinamisme yang lebih vital.


From Wikipedia, the free encyclopedia · View on Wikipedia

Developed by Tubidy