Bahasa Poso Pesisir

Bahasa Poso Pesisir
Dituturkan diIndonesia
Wilayah Sulawesi Tengah
EtnisPoso Pesisir
Penutur
96.535 (2022)[1]
Kode bahasa
ISO 639-3
Glottologposo1239[2]
 Portal Bahasa
L • B • PW   
Sunting kotak info  Lihat butir Wikidata  Info templat

Bahasa Poso Pesisir (disebut juga Poso-Tojo atau Pantai Bare'e; bahasa Belanda: Strand-Bare'e) adalah sebuah bahasa daerah di Kabupaten Poso yang dituturkan oleh orang Poso Pesisir. Bahasa ini juga dianggap sebagai salah satu dialek dalam bahasa Pamona dan sangat dipengaruhi oleh bahasa Bugis yang dituturkan pendatang. Bahasa ini dituturkan di sepanjang pantai selatan Teluk Tomini.[3]

  1. ^ "Visualisasi Data Kependudukan - Kementerian Dalam Negeri 2021" (Visual). www.dukcapil.kemendagri.go.id. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2021-08-05. Diakses tanggal 13 Februari 2022. 
  2. ^ Hammarström, Harald; Forkel, Robert; Haspelmath, Martin, ed. (2023). "Poso-Tojo". Glottolog 4.8. Jena, Jerman: Max Planck Institute for the Science of Human History. 
  3. ^ https://www.researchgate.net/publication/357347621_DAYA_HIDUP_BAHASA_PAMONA_DI_KABUPATEN_POSO/

From Wikipedia, the free encyclopedia · View on Wikipedia

Developed by razib.in