Benteng | |||||
---|---|---|---|---|---|
Negara | Indonesia | ||||
Provinsi | Kepulauan Bangka Belitung | ||||
Kabupaten | Bangka Tengah | ||||
Kecamatan | Pangkalan Baru | ||||
Kode Kemendagri | 19.04.02.2010 | ||||
Luas | 383,69 km² | ||||
Jumlah penduduk | 5.835 jiwa (2000) | ||||
Kepadatan | 119 jiwa/km² | ||||
|
Desa Benteng merupakan salah satu desa yang berada di Kecamatan Pangkalan Baru, Kabupaten Bangka Tengah, Kepulauan Bangka Belitung, Indonesia. Desa ini sering juga disebut Desa Mesu atau Desa Mesu Laut. Desa ini memiliki luas wilayah 0 m², dengan jumlah penduduk sebanyak 5.385 jiwa (2000) dan kepadatan 119 jiwa/km².[1] Desa ini merupakan salah satu desa di Indonesia yang mayoritas beragama Katolik dan Konghucu. Tempat ikonik di desa ini adalah SD Pancasila, klub bola basket Fajar, Pasar Benteng, dan Tugu Benteng. Saat ini, Desa Benteng dipimpin oleh Anyun.