Blue Sky Studios

Blue Sky Studios Inc.
Perusahaan anak
IndustriAnimasi komputer
Gambar bergerak
NasibDitutup Oleh Disney
Didirikan2 Februari 1987 (1987-02-02)
PendiriChris Wedge
Carl Ludwig
Eugene Troubetzkoy
Alison Brown
David Brown
Michael Ferraro
Ditutup10 April 2021 (2021-04-10)
Kantor pusat,
Tokoh kunci
Carlos Saldanha
Chris Wedge
Brian Keane (COO)[1]
Steve Martino
PemilikThe Walt Disney Company
Karyawan
500[2] (2017)
Induk20th Century Fox
Situs webwww.blueskystudios.com
Peringatan: Page using Template:Infobox company with unknown parameter "logo_padding" (pesan ini hanya ditampilkan dalam pratinjau).

Blue Sky Studios adalah sebuah studio film animasi komputer Amerika Serikat yang berpusat di Greenwich, Connecticut yang dimiliki oleh The Walt Disney Company sejak tahun 2019 pasca Akuisisi 21st Century Fox Oleh Disney. Studio ini didirikan pada tahun 1987 oleh Chris Wedge, Michael Ferraro, Carl Ludwig, Alison Brown, David Brown, dan Eugene Troubetzkoy setelah perusahaan tempat mereka bekerja, MAGI, salah satu studio efek visual di balik film Tron (1982), ditutup. Dengan menggunakan perangkat lunak perender buatannya, studio tersebut telah memproduksi efek visual untuk iklan dan film sebelum benar-benar mendedikasikannya pada produksi film animasi pada tahun 2002 dengan dirilisnya Ice Age.

Ice Age dan Rio adalah waralaba studio yang paling sukses, sedangkan The Peanuts Movie adalah filmnya yang diakui paling kritis. Scrat, karakter dari film-film Ice Age, telah dijadikan maskot studio.

  1. ^ "Vanessa Morrison Re-Ups With Fox, Brian Keane With Blue Sky After 'Ice Age 4′". Deadline. July 18, 2012. Diakses tanggal July 19, 2012. 
  2. ^ Kesalahan pengutipan: Tag <ref> tidak sah; tidak ditemukan teks untuk ref bernama WOStudiosAt30

From Wikipedia, the free encyclopedia · View on Wikipedia

Developed by Tubidy