Cervus

Cervus
Rusa merah (Cervus elaphus)
Klasifikasi ilmiah Sunting klasifikasi ini
Domain: Eukaryota
Kerajaan: Animalia
Filum: Chordata
Kelas: Mammalia
Ordo: Artiodactyla
Famili: Cervidae
Subfamili: Cervinae
Tribus: Cervini
Genus: Cervus
Spesies

Cervus adalah sebuah genus rusa asli dari wilayah Eurasia, walaupun salah satu jenis/spesies berada di wilayah Afrika Utara dan satu lagi di wilayah Amerika Utara.[1]

  1. ^ "Hutan Kampus | Universitas Negeri Surabaya". ecocampus.unesa.ac.id. Diakses tanggal 2023-12-06. 

From Wikipedia, the free encyclopedia · View on Wikipedia

Developed by razib.in