Crush | ||||
---|---|---|---|---|
Album studio karya 2NE1 | ||||
Dirilis | KOR 27 Februari 2014 JPN 25 Juni 2014 (lihat riwayat perilisan) | |||
Direkam | 2012–2)14 | |||
Genre | K-pop, hip hop, R&B, electropop, dance-pop | |||
Bahasa | Korea | |||
Label | YG Entertainment KT Music | |||
Produser | Teddy | |||
Kronologi 2NE1 | ||||
| ||||
Singel dalam album Crush | ||||
| ||||
Peringatan: Halaman yang menggunakan Template:Singles dengan parameter tak dikenal "Single 3" (pesan ini hanya ditampilkan dalam pratinjau). Peringatan: Halaman yang menggunakan Template:Singles dengan parameter tak dikenal "Type" (pesan ini hanya ditampilkan dalam pratinjau). Peringatan: Halaman yang menggunakan Template:Singles dengan parameter tak dikenal "Name" (pesan ini hanya ditampilkan dalam pratinjau). Peringatan: Halaman yang menggunakan Template:Singles dengan parameter tak dikenal "Single 2 date" (pesan ini hanya ditampilkan dalam pratinjau). Peringatan: Halaman yang menggunakan Template:Singles dengan parameter tak dikenal "Single 3 date" (pesan ini hanya ditampilkan dalam pratinjau). Peringatan: Halaman yang menggunakan Template:Singles dengan parameter tak dikenal "Single 1 date" (pesan ini hanya ditampilkan dalam pratinjau). Peringatan: Halaman yang menggunakan Template:Singles dengan parameter tak dikenal "Single 2" (pesan ini hanya ditampilkan dalam pratinjau). Peringatan: Halaman yang menggunakan Template:Singles dengan parameter tak dikenal "Single 1" (pesan ini hanya ditampilkan dalam pratinjau).
| ||||
Sampul edisi Jepang | ||||
Sampul edisi unduhan digital dan CD saja |
||||
Singel dalam album Crush | ||||
| ||||
Peringatan: Halaman yang menggunakan Template:Singles dengan parameter tak dikenal "Type" (pesan ini hanya ditampilkan dalam pratinjau). Peringatan: Halaman yang menggunakan Template:Singles dengan parameter tak dikenal "Name" (pesan ini hanya ditampilkan dalam pratinjau). Peringatan: Halaman yang menggunakan Template:Singles dengan parameter tak dikenal "Promo" (pesan ini hanya ditampilkan dalam pratinjau). Peringatan: Halaman yang menggunakan Template:Singles dengan parameter tak dikenal "Single 2 date" (pesan ini hanya ditampilkan dalam pratinjau). Peringatan: Halaman yang menggunakan Template:Singles dengan parameter tak dikenal "Single 1 date" (pesan ini hanya ditampilkan dalam pratinjau). Peringatan: Halaman yang menggunakan Template:Singles dengan parameter tak dikenal "Single 2" (pesan ini hanya ditampilkan dalam pratinjau). Peringatan: Halaman yang menggunakan Template:Singles dengan parameter tak dikenal "Single 1" (pesan ini hanya ditampilkan dalam pratinjau). |
Crush adalah album studio Korea kedua sekaligus album terakhir dari grup penyanyi wanita asal Korea Selatan, 2NE1. Singelnya dirilis secara digital pada 27 Februari 2014. Pembuatan album sebagian besar ditangani oleh Teddy dengan kontribusi dari Choice 37, Dee.P, Masta Wu, Choi Pil Kang dan Peejay, serta CL. Liriknya kebanyakan ditulis oleh Teddy Park dan CL, dengan kontribusi dari G-Dragon Big Bang dan Choi Pil Kang. Album ini diklasifikan sebagai musik pop, namun menampilkan unsur dari genre lainnya, seperti R&B, dansa, hip hop, reggae dan elektronika.[2]
Crush berada dalam urutan keenam dalam daftar album pop terbaik tahun 2014 versi majalah Rolling Stone[3] dan dianggap sebagai salah satu dari 40 album pop terbaik tahun 2014 oleh Fuse.[4] Album ini juga menduduki posisi nomor 11 dalam daftar akhir tahun Billboard World Album, ini merupakan kali pertamanya artis K-Pop masuk dalam daftar ini sejak pertama kali diperkenalkan pada tahun 1995.[5]