Gandhi Jayanti

Gandhi Jayanti
Gandhi Juhu 1944
Dirayakan olehIndia
MaknaMenghormati peran Mohandas Karamchand Gandhi dalam Kemerdekaan India.
KegiatanMasyarakat, perayaan bersejarah.
Tanggal2 Oktober
Terkait denganHari Republik
Hari Kemerdekaan

Gandhi Jayanti adalah hari raya nasional yang dirayakan di India untuk menandakan peristiwa ulang tahunnya Mahatma Gandhi, sang "Bapak Bangsa" (walaupun tidak resmi).[1] Majelis Umum Perserikatan Bangsa-Bangsa mengumumkan pada tanggal 15 Juni 2007, mereka mengadopsi sebuah resolusi yang di mana dideklarasikan bahwa tanggal 2 Oktober akan dirayakan sebagai Hari Tanpa Kekerasan Internasional.[2]

  1. ^ "Gandhi Jayanti - A tribute to 'Father of the Nation'". Diarsipkan dari versi asli tanggal 2022-10-05. Diakses tanggal 2013-10-04. 
  2. ^ "Introduction of the draft resolution on International Day of Non-Violence Diarsipkan 2012-09-27 di Wayback Machine.," United Nations.

From Wikipedia, the free encyclopedia · View on Wikipedia

Developed by Tubidy