bahasa Armenia: Հայ Կաթողիկէ Եկեղեցի | |
Penggolongan | Katolik Timur |
---|---|
Orientasi | Gereja Timur (tradisi Armenia) |
Teologi | Ortodoks Armenia |
Bentuk pemerintahan | Keuskupan |
Sri Paus | Fransiskus |
Batrik | Sede vacante |
Wilayah | Diaspora Armenia |
Bahasa | Armenia |
Liturgi | Ritus Armenia |
Kantor pusat | Gereja Katedral Santo Elias dan Santo Gregorius Sang Pencerah, Beirut, Libanon |
Pendiri | Abraham Petros I Ardzivian |
Didirikan | 1742 Wilayah Kesultanan Usmani (sekarang Armenia) |
Umat | 150.000 jiwa (perkiraan independen)[1][2] 757.726 (Annuario Pontificio tahun 2017)[3] |
Situs web resmi | www |
Bagian dari seri Gereja Katolik tentang |
Gereja partikular sui iuris |
---|
Gereja-Gereja partikular berikut dikelompokkan menurut ritus liturgi |
Ritus liturgi Latin |
Ritus Aleksandria |
Ritus Armenia |
Ritus Bizantin |
Ritus Suriah Timur |
Ritus Suriah Barat |
Gereja-Gereja Katolik Timur Portal Kristen |
Gereja Katolik Armenia (bahasa Armenia: Հայ Կաթողիկէ Եկեղեցի, Hay Kat’ołikē Ekełec’i; bahasa Latin: Ecclesia armeno-catholica) adalah salah satu Gereja Timur partikular sui iuris di dalam Gereja Katolik. Gereja ini menjunjung kepemimpinan Uskup Roma, yang dikenal dengan istilah Supremasi Paus, dan oleh karena itu bersatu secara paripurna dengan Gereja Katolik. Tata laksana Gereja Katolik Armenia didasarkan atas hukum-hukum kanon khusus Gereja-Gereja Katolik Timur, yaitu Kitab Hukum Kanon Gereja-Gereja Timur.
Kepala Gereja Katolik Armenia sui iuris[4][5] menyandang gelar Batrik Kilikia dan bermarkas di Gereja Katedral Santo Elias dan Santo Gregorius Sang Pencerah, Beirut, Libanon.
<ref>
tidak sah;
tidak ditemukan teks untuk ref bernama adalian
<ref>
tidak sah;
tidak ditemukan teks untuk ref bernama Tchilingirian