Ghassaniyah

Kerajaan Ghassaniyah

الغسانية
220–638
Bendera Ghassaniyah
Bendera
{{{coat_alt}}}
Spanduk perang Bani Ghassan selama Pertempuran Shiffin
StatusNegara Klien Romawi Timur
Ibu kotaJabiyah
Bahasa yang umum digunakanArab Klasik
Agama
Kristen Arab
PemerintahanMonarki
Raja 
• 220-265
Jafna ibn Amr
• 632-638
Jabalah ibn al-Aiham
Sejarah 
• Pembentukan
220
• Klien Romawi Timur
473
636
• Dianeksasi Kekhalifahan Rashidun
638
Didahului oleh
Digantikan oleh
Arabia Petraea
klfKekhalifahan
Rasyidin
Sunting kotak info
Sunting kotak info • Lihat • Bicara
Info templat
Bantuan penggunaan templat ini
Peringatan: Page using Template:Infobox country with unknown parameter "continent" (pesan ini hanya ditampilkan dalam pratinjau).

Ghassaniyah (bahasa Arab: الغاسنية) (al-Ghassāniyah, juga Banū Ghassān "Anak-anak Ghassān") adalah kelompok suku Kristen Arab Selatan yang terhellenisasi dan kemudian teromanisasi. Mereka bermigrasi pada awal abad ke-3 dari Yaman menuju Suriah, Yordania, Lebanon dan Tanah Suci. Di sana mereka bercampur dengan komunitas-komunitas Kristen Awal penutur bahasa Yunani. Nama Ghassān merujuk kepada kerajaan suku Ghassaniyah, yang merupakan kerajaan Kristen Arab kuno di Levant.


From Wikipedia, the free encyclopedia · View on Wikipedia

Developed by razib.in