Gili Motang

Pulau Gili Motang
Situs Warisan Dunia UNESCO
Berkas:Gili Motang.jpg
KriteriaAlam: vii, ix
Nomor identifikasi609
Pengukuhan1991 (ke-15)
Peringatan: Page using Template:Infobox UNESCO World Heritage Site with unknown parameter "State Party" (pesan ini hanya ditampilkan dalam pratinjau).

Gili Motang adalah pulau kecil di Indonesia, yang merupakan bagian dari gugusan kepulauan di dalam Taman Nasional Komodo. Pulau ini memiliki luas sekitar 30 km². Pulau ini dihuni oleh sekitar seratus ekor biawak komodo (ora). Pada tahun 1991, Gili Motang bersama-sama dengan kepulauan lainnya di sekitar Pulau Komodo diterima sebagai Situs Warisan Dunia UNESCO.

8°48′S 119°48′E / 8.800°S 119.800°E / -8.800; 119.800



From Wikipedia, the free encyclopedia · View on Wikipedia

Developed by razib.in