Guglielmo Marconi

Guglielmo Marconi
Marconi pada tahun 1908
Lahir(1874-04-25)25 April 1874
Italia Palazzo Marescalchi, Bologna, Italia
Meninggal20 Juli 1937(1937-07-20) (umur 63)
Italia Roma, Italia
Tempat tinggalItalia Italia
KebangsaanItalia Italia
AlmamaterUniversitas Bologna
Dikenal atasPenemuan Radio
PenghargaanNobel Fisika (1909)
Karier ilmiah
Pembimbing akademikAugusto Righi
Tanda tangan
Peringatan: Page using Template:Infobox scientist with unknown parameter "religion" (pesan ini hanya ditampilkan dalam pratinjau).

Guglielmo Marconi (25 April 1874 – 20 Juli 1937) adalah seorang insinyur listrik Italia dan peraih hadiah Nobel, terkenal setelah mengembangkan suatu sistem telegrafi tanpa kabel yang dikenal sebagai "radio". Ia menerimanya bersama Karl Braun tahun 1909..


From Wikipedia, the free encyclopedia · View on Wikipedia

Developed by Tubidy