Hadisoebeno Sosrowerdojo

Hadisubeno Sosrowerdojo
Gubernur Jawa Tengah ke-4
Masa jabatan
4 Januari 1958 – 15 Januari 1960
Wali Kota Semarang ke-3
Masa jabatan
1951–1958
Informasi pribadi
Lahir(1912-02-11)11 Februari 1912
Pacitan, Keresidenan Madiun, Hindia Belanda
Meninggal24 April 1971(1971-04-24) (umur 59)
Semarang, Jawa Tengah, Indonesia
MakamCilacap, Jawa Tengah
KebangsaanIndonesia
Partai politikPartai Nasional Indonesia
KerabatSoerjadi (menantu)
PekerjaanGubernur Jawa Tengah
Walikota Semarang
Politikus
ProfesiPolitikus
Dikenal karenaAnggota Konstituante RI
Walikota Semarang
Gubernur Jawa Tengah
Pejuang Angkatan '45
Ketua Partai Nasional Indonesia awal Orde Baru
Sunting kotak info
Sunting kotak info • L • B
Bantuan penggunaan templat ini
Peringatan: Page using Template:Infobox officeholder with unknown parameter "other_names" (pesan ini hanya ditampilkan dalam pratinjau).
Peringatan: Page using Template:Infobox officeholder with unknown parameter "religion" (pesan ini hanya ditampilkan dalam pratinjau).
Tugu Muda yang diresmikan pada era pemerintahan Wali Kota Semarang Hadisoebeno Sosrowerdojo

Hadisubeno Sosrowerdojo (11 Februari 1912 – 24 April 1971) adalah politikus Partai Nasional Indonesia (PNI) yang pernah menjabat sebagai Walikota Semarang pada 1951 hingga 1955 dan Gubernur Jawa Tengah pada tahun 1960. Ia juga pernah menduduki jabatan sebagai anggota Konstituante RI hasil Pemilihan Umum 1955.[1] Selain itu, ia merupakan mertua dari mantan Ketua Umum PDI era Orde Baru, Soerjadi.

Ia dikenal dengan kalimat "Sepuluh Soeharto, sepuluh Nasution dan segerobak Jenderal, tidak dapat menyamai satu Soekarno".[2]

  1. ^ Kesalahan pengutipan: Tag <ref> tidak sah; tidak ditemukan teks untuk ref bernama :0
  2. ^ "PNI Pasca-Peristiwa 1965". Historia - Majalah Sejarah Populer Pertama di Indonesia. 2019-09-28. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2023-06-13. Diakses tanggal 2020-11-27. 

From Wikipedia, the free encyclopedia · View on Wikipedia

Developed by razib.in