Hippolyte Fizeau

Hippolyte Fizeau
Hippolyte Fizeau pada 1883 oleh Eugène Pirou
Lahir23 September 1819
Paris
Meninggal18 September 1896 (umur 76)
Venteuil
KebangsaanPrancis
Dikenal atasEfek Doppler
Aparatus Fizeau-Foucault
Kapasitor
PenghargaanMedali Rumford (1866)
Karier ilmiah
BidangFisika

Armand Hippolyte Louis Fizeau FRS FRSE MIF (23 September 1819 – 18 September 1896) adalah seorang fisikawan Prancis, dikenal karena mengukur laju cahaya dengan percobaan Fizeau.


From Wikipedia, the free encyclopedia · View on Wikipedia

Developed by Tubidy