Hududusy Syamaliyah

30°0′N 42°30′E / 30.000°N 42.500°E / 30.000; 42.500

Provinsi Hududusy Syamaliyah
الحدود الشمالية
Letak Provinsi Hududusy Syamaliyah di Arab Saudi
Letak Provinsi Hududusy Syamaliyah di Arab Saudi
Negara Arab Saudi
Ibukota'Ar'ar
Jumlah satuan pemerintahan3
Pemerintahan
 • GubernurPangeran Misy'al bin Abdullah bin Abdul Aziz bin Musa'id Alu Saud
Luas
 • Total111,797 km2 (43,165 sq mi)
Populasi
 (2010)
 • Total320,524
Zona waktuUTC+3 (UTC+3)
 • Musim panas (DST)UTC+3 (UTC+3)
ISO 3166-2
08

Hududusy Syamaliyah (bahasa Arab: الحدود الشمالية) (Perbatasan Utara) ialah sebuah Provinsi di Arab Saudi. Terletak di utara negeri, berbatasan dengan Irak dan Teluk Persia. Luasnya 111.797 km² dan berpenduduk 320.524 (2010). Ibu kotanya 'Ar'ar. Gubernur Provinsi ini adalah Pangeran Abdullah bin Abdul Aziz bin Musa'id Alu Saud yang sudah memimpin provinsi ini lebih dari 60 tahun dan masih menjabat sampai sekarang. Provinsi ini terbagi menjadi tiga kegubernuran (di Indonesia setingkat dengan kabupaten) yaitu 'Ar'ar, Rafha dan Thuraif. Provinsi ini beribu kota di 'Ar'ar.


From Wikipedia, the free encyclopedia · View on Wikipedia

Developed by razib.in