Ibrahim al-Jaafari

Infobox orangIbrahim al-Jaafari

Edit nilai pada Wikidata
Nama dalam bahasa asli(ar) إبراهيم الجعفري Edit nilai pada Wikidata
Biografi
Kelahiran25 Maret 1947 Edit nilai pada Wikidata (77 tahun)
Hindiya (en) Terjemahkan Edit nilai pada Wikidata
Minister of Foreign Affairs (en) Terjemahkan
8 September 2014 – 25 Oktober 2018
36 Daftar Perdana Menteri Irak
3 Mei 2005 – 20 Mei 2006
← Ayad Allawi (en) TerjemahkanNouri al-Maliki →
Daftar Perdana Menteri Irak
1r Agustus 2003 – 31 Agustus 2003
President of the Governing Council of Iraq (en) Terjemahkan
1r Agustus 2003 – 31 Agustus 2003
← Mohammad Bahr al-Ulloum (en) TerjemahkanAhmed Chalabi → Edit nilai pada Wikidata
Data pribadi
AgamaIslam Syiah Edit nilai pada Wikidata
PendidikanUniversity of Mosul (en) Terjemahkan Edit nilai pada Wikidata
Kegiatan
Pekerjaanpolitikus, diplomat Edit nilai pada Wikidata
Partai politikNational Iraqi Alliance (en) Terjemahkan Edit nilai pada Wikidata
23 Januari 2018World Economic Forum Annual Meeting 2018 (en) Terjemahkan
20 Januari 2016World Economic Forum Annual Meeting 2016 (en) Terjemahkan
21 Januari 2015World Economic Forum Annual Meeting 2015 (en) Terjemahkan Edit nilai pada Wikidata

Situs webal-jaffaary.net Edit nilai pada Wikidata


Dr. Ibrahim al-Ashaiqir al-Jaafari (Arab: إبراهيم الأشيقر الجعفري; lahir 25 Maret 1947) adalah mantan Perdana Menteri Irak dalam Pemerintahan Transisional Irak yang terpilih dalam pemilihan Januari 2005. Ia seorang Shiah dan sebelumnya merupakan salah satu dari dua wakil presiden Irak di bawah Pemerintahan Sementara Irak (2004) dan juga juru bicara utama untuk Partai Dawa Islam di Irak. Ia dipaksa menarik pencalonan dirinya untuk jabatan perdana menteri untuk pemerintahan yang permanen karena munculnya tuduhan-tuduhan dari partai-partai Kurdi dan Sunni di Irak bahwa kepemimpinannya lemah.


From Wikipedia, the free encyclopedia · View on Wikipedia

Developed by Tubidy