Jalal Talabani

Jalal Talabani
جەلال حیسامەددین نورەڵڵا تاڵەبانی
Presiden Irak Ke-6
Masa jabatan
7 April 2005 – 24 Juli 2014
Perdana MenteriIbrahim al-Jaafari
Nouri al-Maliki
Wakil PresidenAdil Abdul-Mahdi
Ghazi Mashal Ajil al-Yawer
Tariq al-Hashimi
Khodair al-Khozaei
Sebelum
Pendahulu
Ghazi Mashal Ajil al-Yawer (penjabat)
Pengganti
Fuad Masum
Sebelum
Presiden Dewan Pemerintahan Irak
Masa jabatan
1 November 2003 – 30 November 2003
Pemimpin Persatuan Patriotik Kurdistan
Masa jabatan
1 April 1975 – 3 Oktober 2017
Sebelum
Pendahulu
Jabatan baru
Pengganti
Barham Salih (Penjabat)
Informasi pribadi
Lahir
Jalal Husamuddin Talabani[1]

1933
Kelkan, Irak
Meninggal3 Oktober 2017 (umur 83–84)
Berlin, Jerman
Sebab kematianHemorrhagia cerebral
MakamDabashan, Sulaymaniyah
Partai politikPartai Demokratik Kurdistan (1947–1975)
Persatuan Patriotik Kurdistan (1975–2017)
Suami/istri
(m. 1970; Jalal meninggal 2017)
Peringatan: Page using Template:Marriage with unknown parameter "??" (pesan ini hanya ditampilkan dalam pratinjau).
Anak3, Bafel, Qubad dan Alla
AlmamaterUniversitas Baghdad
IMDB: nm4648807 Find a Grave: 183941718 Modifica els identificadors a Wikidata
Sunting kotak info
Sunting kotak info • L • B
Bantuan penggunaan templat ini

Jalal Talabani (Kurdi: جەلال تاڵەبانی Celal Tallebanî, bahasa Arab: جلال طالباني Jalāl Ṭālabānī; 1933 – 3 Oktober 2017)[2][3] adalah Presiden ke-6 Irak yang menjabat dari tahun 2005 hingga 2014. Ia merupakan politikus terkemuka kaum Kurdi. Dia adalah presiden non-Arab pertama Irak, meskipun Abdul Karim Qasim juga keturunan parsial kaum Kurdi.[4]

Talabani adalah pendiri dan sekretaris jenderal utama dari salah satu partai politik Kurdi, Persatuan Patriotik Kurdistan (PUK). Dia adalah seorang anggota terkemuka dari Dewan Pemerintahan Irak Sementara yang didirikan setelah penggulingan rezim Saddam Hussein oleh invasi ke Irak pada 2003. Talabani telah menjadi pengacara untuk hak-hak dan demokrasi Kurdi di Irak selama lebih dari 50 tahun.

  1. ^ "Index Ta-Ti". www.rulers.org. 
  2. ^ "You are being redirected..." www.nrttv.com. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2017-10-04. Diakses tanggal 2017-10-07. 
  3. ^ McDonald, Mark (3 October 2017). "Jalal Talabani, Kurdish Leader and Iraq's First Postwar President, Is Dead at 83" – via www.nytimes.com. 
  4. ^ "Iraq's president appoints Shiite as prime minister". chinadaily.com. 2009-04-21. Diakses tanggal 08-04-2005. 

From Wikipedia, the free encyclopedia · View on Wikipedia

Developed by razib.in