Kelajuan gravitasi

Dalam teori gravitasi klasik, perubahan dalam medan gravitasi menyebar. Perubahan dalam distribusi energi dan momentum dari materi menghasilkan perubahan berikutnya, di suatu jarak, dari medan gravitasi yang menghasilkannya. Dalam arti yang lebih benar secara fisika, "kelajuan gravitasi" mengacu pada kelajuan gelombang gravitasi, yang merupakan kelajuan yang sama dengan laju cahaya (c).


From Wikipedia, the free encyclopedia · View on Wikipedia

Developed by Tubidy