Kementerian Pendidikan Republik Rakyat Tiongkok

Kementerian Pendidikan Republik Rakyat Tiongkok
中华人民共和国教育部
Zhōnghuá Rénmín Gònghéguó Jiàoyùbù
Informasi lembaga
DibentukSeptember 1954
Wilayah hukum Tiongkok
Kantor pusatBeijing
Pejabat eksekutif
Lembaga indukDewan Negara
Lembaga bawahan
Situs webwww.moe.edu.cn (Inggris)

Kementerian Pendidikan Republik Rakyat Tiongkok adalah badan Dewan Negara Republik Rakyat Tiongkok yang mengurusi seluruh aspek sistem pendidikan di Tiongkok daratan, yang meliputi pendidikan dasar wajib, pendidikan vokasional, dan pendidikan tertiari. Kementerian tersebut mensertifikasi para guru, menstandardisasi kurikulum dan buku pelajaran, menghimpun standar dan memantau seluruh sistem pendidikan dalam upaya "memodernisasi Tiongkok melalui pendidikan". Kementerian tersebut bermarkas besar di Xidan, Distrik Xicheng, Beijing.[1] Kementerian tersebut menekankan pendidikan teknikal atas subyek lainnya.

Kementerian tersebut berdiri pada 1949 sebagai Kementerian Pendidikan Pemerintahan Rakyat Pusat dan berganti nama menjadi Komisi Pendidikan Negara dari 1985 sampai 1998. Nama saat ininya dipakai saat penstrukturan ulang Dewan Negara pada 1998.

  1. ^ English home page Diarsipkan 2016-01-03 di Wayback Machine.. Kementerian Pendidikan (Tiongkok). Retrieved on December 29, 2015. "Address: No.37 Damucang Hutong, Xidan, Beijing, P.R.C " - Chinese address Diarsipkan 2015-05-07 di Wayback Machine.: "地址:北京市西单大木仓胡同37号 邮编:100816"

From Wikipedia, the free encyclopedia · View on Wikipedia

Developed by Tubidy