Kerajaan Dalmasia

Kerajaan Dalmasia

Kraljevina Dalmacija  (Kroasia)
Königreich Dalmatien  (Jerman)
Regno di Dalmazia  (Italia)
1815–1918
Bendera Dalmasia
Bendera
{{{coat_alt}}}
Lambang
Dalmasia (merah) di Austria-Hungaria, 1914
Dalmasia (merah) di Austria-Hungaria, 1914
StatusTanah mahkota Kekaisaran Austria dan Cisleithania di Austria-Hungaria
Ibu kotaZadar
Bahasa yang umum digunakanKroasia, Italia
Agama
Katolik
PemerintahanMonarki konstitusional
Raja 
• 1815–1835
Franz I
• 1835–1848
Ferdinand I
• 1848–1916
Franz Josef I
• 1916–1918
Karl I
Gubernur 
• 1815–1831
Franjo Tomašić (pertama)
• 1911–1918
Mario Attems (terakhir)
LegislatifDewan Dalmasia
Era SejarahImperialisme Baru / Perang Dunia I
22 Juni 1815
29 Oktober 1918
Luas
191012.831 km2 (4.954 sq mi)
Populasi
• 1910
645.666
Mata uangGulden
(1815–1892),
Krone
(1892–1918)
Didahului oleh
Digantikan oleh
Provinsi-Provinsi Iliria
Negara Slovenia, Kroasia dan Serbia
Sekarang bagian dari Kroasia
 Montenegro
Sunting kotak info
Sunting kotak info • Lihat • Bicara
Info templat
Bantuan penggunaan templat ini
Peringatan: Page using Template:Infobox country with unknown parameter "ethnic" (pesan ini hanya ditampilkan dalam pratinjau).
Peringatan: Page using Template:Infobox country with unknown parameter "region" (pesan ini hanya ditampilkan dalam pratinjau).
Peringatan: Page using Template:Infobox country with unknown parameter "continent" (pesan ini hanya ditampilkan dalam pratinjau).

Kerajaan Dalmasia (bahasa Kroasia: Kraljevina Dalmacija; bahasa Jerman: Königreich Dalmatien; bahasa Italia: Regno di Dalmazia) adalah salah satu tanah mahkota di Kekaisaran Austria (1815–1867) dan kemudian di wilayah Cisleithania di Austria-Hungaria (1867–1918). Kerajaan ini mencakup seluruh wilayah Dalmasia dan beribu kota di Zadar.


From Wikipedia, the free encyclopedia · View on Wikipedia

Developed by Tubidy