Gambar microscopik filamen keratin di dalam sel.
Keratin adalah keluarga dari protein skleroprotein. Keratin merupakan materi dasar penyusun lapisan kulit manusia. Keratin juga merupakan materi dasar penyusun rambut dan kuku [ 1] .
Keratin monomer saling terikat dan membentuk filamen intermediat yang liat tidak dapat larut dan membentuk jaringan yang keras yang ditemukan pada reptil , burung , amfibi , dan mamalia . Satu-satunya unsur biologi yang diketahui mempengaruhi kekuatan lapisan keratin adalah kitin .[ 2] [ 3] [ 4]
^ M.Si, Dr La Ode Sumarlin (2023-02-14). BIOKIMIA: Dasar-Dasar Biomolekul dan Konsep Metabolisme . PT. RajaGrafindo Persada - Rajawali Pers. ISBN 978-623-231-171-8 .
^ "Keratin" . Webster's Online Dictionary . [pranala nonaktif permanen ]
^ Vincenta, Julian F.V.; Wegst, Ulrike G.K. (1 July 2004). "Design and mechanical properties of insect cuticle" (PDF) . Arthropod Structure & Development . 33 (3): 187–199. doi :10.1016/j.asd.2004.05.006 . Diarsipkan (PDF) dari versi asli tanggal 2013-05-12. Diakses tanggal 2013-01-23 .
^ Tombolato L, Novitskaya EE, Chen PY, Sheppard FA, McKittrick J (2010). "Microstructure, elastic properties and deformation mechanisms of horn keratin" (PDF) . Acta Biomater . 6 (2): 319–30. doi :10.1016/j.actbio.2009.06.033 . PMID 19577667 . Diarsipkan (PDF) dari versi asli tanggal 2015-09-24. Diakses tanggal 2013-01-23 .