Konstantius III | |||||
---|---|---|---|---|---|
Kaisar dari Kekaisaran Romawi Barat | |||||
Berkuasa | 421 (7 bulan, sebagai kaisar pendamping di barat bersama Honorius) | ||||
Pendahulu | Honorius (sendiri) | ||||
Penerus | Honorius (sendiri) | ||||
Kelahiran | Naissus | ||||
Kematian | 2 September 421 | ||||
Istri | |||||
Keturunan | Justa Grata Honoria (417/418), Valentinianus III (419) | ||||
|
Flavius Constantius (mangkat 2 September 421) atau Konstantius III, adalah jenderal, politikus, dan kaisar Romawi. Ia adalah kekuatan di balik tahta pada periode 410-an, dan pada tahun 421 menjadi kaisar bersama di Kekaisaran Romawi Barat dengan Honorius.