Kota Administratif Cilegon

Kota Administratif Cilegon

1986–1999
StatusKota administratif
Ibu kotaCilegon
Bahasa yang umum digunakan
Kelompok etnik
Banten
Sunda Banten
Jawa Banten
Agama
Islam (mayoritas)
Sejarah 
• Didirikan
17 September 1986
• Dibubarkan
27 April 1999
Luas
 - Total
17,550 km2
Populasi
• 1986
182,121 jiwa
Didahului oleh
Digantikan oleh
Cilegon
Cilegon
Sekarang bagian dariKota Cilegon
Sunting kotak info
Sunting kotak info • Lihat • Bicara
Info templat
Bantuan penggunaan templat ini

Kota Administratif Cilegon adalah kota administratif yang pernah ada di Indonesia dengan induk wilayah Serang, Jawa Barat. Sebelum ditingkatkan statusnya menjadi kota administratif, Cilegon merupakan sebuah kawedanan atau wilayah kerja pembantu bupati di Kabupaten Serang. Saat itu, Cilegon menjadi kota administratif keenam di Jawa Barat setelah pembentukan Kota Administratif Depok pada tahun 1982.[1]

  1. ^ "Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 40 tahun 1986". Badan Pemeriksa Keuangan Republik Indonesia. Diakses tanggal 18 Februari 2023. 

From Wikipedia, the free encyclopedia · View on Wikipedia

Developed by Tubidy