Maputo

Untuk Maputo sebagai provinsi, lihat: Provinsi Maputo.
Maputo
Lourenço Marques (Nama resmi sampai tahun 1976)
kota
Searah jarum jam, dari atas: Panorama Maputo, Balai Kota Maputo, Katedral Our Lady of the Immaculate Conception, Stasiun Kereta Api Maputo, Port Maputo, Avenida 24 de Julho, dan Patung Samora Machel di Independence Square
Searah jarum jam, dari atas: Panorama Maputo, Balai Kota Maputo, Katedral Our Lady of the Immaculate Conception, Stasiun Kereta Api Maputo, Port Maputo, Avenida 24 de Julho, dan Patung Samora Machel di Independence Square
Bendera Maputo
Maputo di Mozambique
Maputo
Maputo
Lokasi di Mozambique
Koordinat: 25°58′S 32°35′E / 25.967°S 32.583°E / -25.967; 32.583
Negara Mozambique
Didirikan1781
Pemerintahan
 • Wali kotaEneas Comiche
 • GubernurIolanda Cintura
Luas
 • kota347,69 km2 (134,24 sq mi)
Ketinggian
47 m (154 ft)
Populasi
 (Sensus 2017)
 • kota1,088,449
 • Perkiraan 
(2020)
1,124,988[1]
 • Kepadatan3,100/km2 (8,100/sq mi)
 • Metropolitan
1.766.823
Zona waktuUTC+2 (CAT)
kode pos
0101-XX, 0102-XX, 0103-XX, 0104-XX, 0105-XX, 0106-XX, 0107-XX
Kode area telepon(+258) 21-XX-XX-XX
Kode ISO 3166MZ
HDI (2017)0.606[2]
Sedang · Ke-1
Situs webwww.cmmaputo.gov.mz
Peta Mozambique menunjukkan lokasi Maputo

Maputo adalah ibu kota sekaligus kota terbesar di Mozambique. Sebuah pelabuhan di Samudra Hindia, ekonominya berkisar di sekitar pelabuhan. Batu bara, kapas, gula, Kromit, Sisal, kopra, dan kayu keras adalah ekspor utamanya. Kota ini juga memproduksi semen, Tembikar, furnitur, sepatu, dan karet. Ada juga pabrik pelebur aluminium. Kota ini dikelilingi oleh Provinsi Maputo.

Maputo terletak di tepi barat Teluk Maputo, di mulut Sungai Tembe. Teluk ini memiliki panjang 95 km (50 mil) dan lebar 30 km (20 mil). Sungai Maputo mengalir menuju sisi selatan teluk.

Didirikan pada akhir abad ke-18, kota ini dinamakan Lourenço Marques dari Lourenço Marques, pedagang Portugal yang pertama menjelajahi wilayah ini pada 1544. Pada 1895, pembangunan jalur rel ke Pretoria, Afrika Selatan menyebabkan populasi kota ini tumbuh. Pada 1898, Lourenço Marques menjadi ibu kota Mozambique. Pada Perang Boer, Winston Churchill, setelah ditangkap oleh suku Boer, membuat pelarian yang berani ke Lourenço Marques. Setelah kemerdekaan kota ini diubah namanya menjadi Maputo.

  1. ^ "Salinan arsip". Diarsipkan dari versi asli tanggal 2020-08-04. Diakses tanggal 2020-08-03. 
  2. ^ "Sub-national HDI - Area Database - Global Data Lab". hdi.globaldatalab.org (dalam bahasa Inggris). Diarsipkan dari versi asli tanggal 2018-09-23. Diakses tanggal 2018-09-13. 

From Wikipedia, the free encyclopedia · View on Wikipedia

Developed by razib.in