Mauritz von Wiktorin

Mauritz von Wiktorin
Wiktorin (kiri), Jenderal Heinz Guderian (tengah) dan Kombrig Semyon Krivoshein di pawai bersama Jerman-Soviet di Brest pada 22 September 1939.
Lahir13 Agustus 1883
Hainburg an der Donau, Cisleithania, Austria-Hungaria
Meninggal16 Agustus 1956(1956-08-16) (umur 73)
Nuremberg, Jerman Barat
PengabdianAustria-Hungaria Austria–Hungaria
Austria Republik Austria Pertama
 Jerman Nazi
Dinas/cabangAngkatan Darat Jerman
Lama dinas1904–35
1938–44
PangkatJenderal Infanteri
KomandanDivisi Infanteri ke-20; Korps Angkatan Darat XXVIII
Perang/pertempuranPerang Dunia I

Perang Dunia II

Mauritz von Wiktorin (13 Agustus 1883 – 16 Agustus 1956) adalah seorang jenderal Jerman di Wehrmacht pada Perang Dunia II. Wiktorin lepas tugas dari ketentaraan pada 30 November 1944 karena usia.


From Wikipedia, the free encyclopedia · View on Wikipedia

Developed by razib.in