Mohamed Ghannouchi

Mohamed Ghannouchi
محمد الغنوشي
Presiden Tunisia
Pelaksana tugas
Masa jabatan
14 Januari 2011 – 15 Januari 2011
Sebelum
Pengganti
Fouad Mebazaa
(Pelaksana Tugas)
Perdana Menteri Tunisia
Masa jabatan
17 November 1999 – 27 Februari 2011
PresidenZainal Abidin bin Ali
Fouad Mebazaa
(Pelaksana Tugas)
Informasi pribadi
Lahir18 Agustus 1941
Sousse, Tunisia Prancis
Partai politikConstitutional Democratic Rally
Alma materUniversitas Tunis
Sunting kotak info
Sunting kotak info • L • B
Bantuan penggunaan templat ini

Mohamed Ghannouchi (Arab: محمد الغنوشي) (lahir 18 Agustus 1941) adalah Perdana Menteri Tunisia yang mendeklarasikan diri sebagai Pelaksana Tugas Presiden negara tersebut selama beberapa jam sejak 14 Januari 2011,[1][2] berdasarkan Pasal 56 Konstitusi Tunisia.[3][4] Sebagai seorang teknokrat, Ghannouchi merupakan figur senior di Pemerintah Tunisia; dia menjabat Menteri Keuangan sejak 1989 hingga 1992 dan Menteri Kerja Sama Internasional sejak 1992 hingga 1999, dan menjadi Perdana Menteri Tunisia sejak 17 November 1999. Ia merupakan anggota partai Democratic Constitutional Rally.

  1. ^ "Tunisia: President Zine al-Abidine Ben Ali forced out". bbc.co.uk. 14 January 2011. 
  2. ^ Chrisafis, Angelique (14 January 2011). "Zine al-Abidine Ben Ali flees Tunisia as interim president takes control". guardian.co.uk. 
  3. ^ "Ben Ali quits after 23 yrs in power & leaves Tunisia". alarabiya. 14 January 2011. 
  4. ^ "PM replaces Tunisia president". aljazeera. 14 Jan 2011. 

From Wikipedia, the free encyclopedia · View on Wikipedia

Developed by Tubidy