Paus hidung-botol selatan
| |
---|---|
Ukuran bila dibandingkan dengan manusia rata-rata | |
Status konservasi | |
Risiko rendah | |
Error in template * unknown parameter name (Infobox spesies): "status2_system; status_ref; genus; image_alt; authority; status2; species; status2_ref"
Paus hidung botol (Hyperoodon planifrons) adalah sebuah spesies paus pada famili Ziphiidae, dan menjadi salah satu dari dua anggota genus Hyperoodon. Paus ini dapat ditemukan di perairan Antartik. Spesies ini pertamakali dideskripikan oleh zoolog Inggris William Henry Flower pada 1882, bedasarkan sebuah tengkorak yang usang karena air di Pulau Lewis, di Kepulauan Dampier, Australia Barat. Mereka hidup di perairan dalam, lebih dari 1000 dibawah permukaan laut. [3]