Pengembangan masyarakat

Pengembangan masyarakat adalah proses penguatan masyarakat secara aktif dan berkelanjutan berdasarkan prinsip keadilan sosial,[1] yang mengungkapkan nilai-nilai keadilan, kesetaraan, pertanggungjawaban, kesempatan, pilihan, ikut serta, kerja sama, dan proses belajar yang berkelanjutan.[1]

  1. ^ a b Edi Suharto. 2010. CSR & COMDEV. Bandung: Alfabeta. Hal 65,66

From Wikipedia, the free encyclopedia · View on Wikipedia

Developed by razib.in