Pengepungan Maubeuge

Pengepungan Maubeuge
Bagian dari Penarikan mundur pasukan Blok Barat pada Perang Dunia I

Bagian benteng Maubeuge yang hancur oleh Jerman
Tanggal24 Agustus - 7 September 1914
LokasiMaubeuge, Prancis
Hasil Kemenangan Jerman
Pihak terlibat
Prancis Kekaisaran Jerman
Tokoh dan pemimpin
Fournier
Joseph Joffre
Karl von Bülow
Alexander von Kluck
Kekuatan
45.000 50.000
Korban
40.000 tawanan perang
377 senjata hancur
tak diketahui

Pengepungan Maubeuge terjadi pada 24 Agustus sampai 7 September 1914 ketika garnisun Prancis di Benteng Maubeuge menyerah kepada Jerman pada awal Perang Dunia I di Blok Barat.


From Wikipedia, the free encyclopedia · View on Wikipedia

Developed by Tubidy