Piala Dunia Antarklub FIFA 2008

Piala Dunia Antarklub FIFA 2008
FIFA Club World Cup Japan 2008
FIFAクラブワールドカップ2008
Logo resmi Piala Dunia Antarklub FIFA 2008
Informasi turnamen
Tuan rumahJepang
Jadwal
penyelenggaraan
11–21 Desember
Jumlah
tim peserta
7 (dari 6 konfederasi)
Tempat
penyelenggaraan
3 (di 3 kota)
Hasil turnamen
JuaraInggris Manchester United (gelar ke-1)
Tempat keduaEkuador LDU Quito
Tempat ketigaJepang Gamba Osaka
Tempat keempatMeksiko Pachuca
Statistik turnamen
Jumlah
pertandingan
8
Jumlah gol23 (2,88 per pertandingan)
Jumlah
penonton
355.515 (44.439 per pertandingan)
Pemain terbaikInggris Wayne Rooney
Pencetak gol
terbanyak
Inggris Wayne Rooney
(3 gol)
2007
2009

Piala Dunia Antarklub FIFA 2008 (bahasa Inggris: FIFA Club World Cup 2008) merupakan edisi Piala Dunia Antarklub FIFA yang kelima. Turnamen sepak bola antarklub FIFA ini diselenggarakan pada 1121 Desember 2008 di Jepang.

Perebutan tempat kelima, yang ditiadakan pada edisi sebelumnya, kembali diadakan pada edisi kali ini. Hadiah uang tunai ditingkatkan dari 500.000 Dolar AS menjadi 16,5 juta Dolar AS.[1]

  1. ^ (Inggris) Organising committee approves tournament format with reintroduction of match for fifth place Diarsipkan 2008-03-14 di Wayback Machine., FIFA, 12 Maret 2008. Diakses pada 13 Maret 2008.

From Wikipedia, the free encyclopedia · View on Wikipedia

Developed by razib.in