Ranti

Ranti
Klasifikasi ilmiah Sunting klasifikasi ini
Kerajaan: Plantae
Klad: Tracheophyta
Klad: Angiospermae
Klad: Eudikotil
Klad: Asterid
Ordo: Solanales
Famili: Solanaceae
Genus: Solanum
Spesies:
S. nigrum
Nama binomial
Solanum nigrum

Ranti,[1] terung hitam[2] atau leunca[3] (Solanum nigrum) adalah tumbuhan anggota suku terung-terungan (Solanaceae) yang buahnya dikenal sebagai sayuran dan juga menjadi bahan pengobatan. Tumbuhan ini berasal dari Asia Barat dan telah menyebar ke seluruh penjuru dunia karena mampu hidup dalam kondisi tertekan. Dalam bahasa Inggris lebih dikenal dengan (European) black nightshade.

  1. ^ (Indonesia) Pusat Bahasa Departemen Pendidikan Republik Indonesia "Arti kata ranti pada Kamus Besar Bahasa Indonesia dalam jaringan". Diakses tanggal 2019-09-29. 
  2. ^ "Arti kata terung hitam". Badan Pengembangan dan Pembinaan Bahasa, Kemendikbud. KBBI Daring. Diakses tanggal 22 Agustus 2021. 
  3. ^ (Indonesia) Pusat Bahasa Departemen Pendidikan Republik Indonesia "Arti kata lenca pada Kamus Besar Bahasa Indonesia dalam jaringan". Diakses tanggal 2019-09-29. 

From Wikipedia, the free encyclopedia · View on Wikipedia

Developed by razib.in