Rumah tradisional Bangka

Rumah tradisional beratap limas di Bangka Selatan, Bangka.

Rakit Limas adalah rumah adat dari Bangka Belitung.[1] Rumah adat Rakit Limas banyak dikenal sebagai rumah adat dari Bangka Belitung. Namun secara garis besar, rumah ada di Bangka Belitung terdiri atas tiga jenis yaitu Rumah Rakit, Rumah Limas, dan Rumah Panggung.[2] Rakit dan limas yang menjadi bagian dari jenis rumah adat inilah yang kemudian dikenal sebagai rumah adat dari daerah ini. Ketiga rumah adat ini memiliki arsitektur yang berlainan namun di antara ketiganya memiliki persamaan. Ketiganya banyak menggunakan arsitektur dan adat Melayu pada ketiga bangunannya.

  1. ^ "35 Rumah Adat Indonesia: Lengkap Gambar & Penjelasan". RomaDecade (dalam bahasa Inggris). 2019-03-26. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2019-04-01. Diakses tanggal 2019-04-04. 
  2. ^ "Rumah Adat Bangka Belitung". TradisiKita. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2019-04-04. Diakses tanggal 2019-04-04. 

From Wikipedia, the free encyclopedia ยท View on Wikipedia

Developed by Tubidy