Ruteng, Manggarai

Ruteng
Ruteng di Flores
Ruteng
Ruteng
Peta lokasi Kecamatan Ruteng
Ruteng di Nusa Tenggara Timur
Ruteng
Ruteng
Ruteng (Nusa Tenggara Timur)
Koordinat: 8°35′11″S 120°22′44″E / 8.586300°S 120.378818°E / -8.586300; 120.378818
Negara Indonesia
ProvinsiNusa Tenggara Timur
KabupatenManggarai
Pemerintahan
 • CamatLodovikus D Moa (Plt)[1]
Populasi
 • Total44.020 jiwa
 • Kepadatan606/km2 (1,570/sq mi)
Kode pos
86523
Kode Kemendagri53.10.03 Edit nilai pada Wikidata
Kode BPS5313120 Edit nilai pada Wikidata
Luas72,64 km²
Desa/kelurahan18 desa 1 kelurahan

Kecamatan Ruteng adalah sebuah Kecamatan yang terletak di Kabupaten Manggarai, provinsi Nusa Tenggara Timur, Indonesia. Kecamatan ini terletak di bagian barat dari Kota Ruteng Kecamatan Langke Rembong sebagai ibu kota kabupaten Manggarai. Uniknya Kecamatan Ruteng sering disamakan dengan Kota Ruteng yang sebenarnya berbeda. Pemerintahan Kecamatan Ruteng berpusat di Cancar sekitar 10 Km dari Kota Ruteng. Jumlah penduduk Kecamatan Ruteng tahun 2021 sebanyak 44.020 jiwa, dengan kepadatan penduduk 606 jiwa/km².[2]

  1. ^ Seluruh Calon Kades di Kecamatan Ruteng Lakukan Deklarasi Damai, (5 November 2021), www.alur.id, Diakses 13 Januari 2022
  2. ^ a b Kesalahan pengutipan: Tag <ref> tidak sah; tidak ditemukan teks untuk ref bernama DUKCAPIL

From Wikipedia, the free encyclopedia · View on Wikipedia

Developed by Tubidy