Kadipaten Sachsen-Eisenach Herzogtum Sachsen-Eisenach | |||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
1596–1638 1640–1644 1662–1809 | |||||||||
Kadipaten Sachsen-Eisenach pada 1672 (biru) di antara Negara-negara Kadipaten Ernestine yang lain di Thuringia | |||||||||
Status | Negara dalam Kekaisaran Romawi Suci (hingga 1806), Negara Konfederasi Rhine | ||||||||
Ibu kota | Eisenach | ||||||||
Pemerintahan | Kadipaten (Kepangeranan) | ||||||||
Era Sejarah | Abad Pertengahan | ||||||||
• Divisi Erfurt | 1572 | ||||||||
1596 | |||||||||
1638 | |||||||||
1640 | |||||||||
1644 | |||||||||
1662 | |||||||||
1809 | |||||||||
| |||||||||
Kadipaten Sachsen-Eisenach (Bahasa Jerman: Sachsen-Eisenach) adalah salah satu anggota Kadipaten-Kadipaten Ernestine yang dikuasai oleh Wangsa Wettin. Negara ini berada dalam kekuasaan Kekaisaran Romawi Suci dan ada dalam tiga periode yang berbeda. Negara ini terletak di wilayah yang saat ini adalah Thuringia. Kota terbesar dari Kadipaten ini adalah Eisenach.