Sirkuit Silverstone

Silverstone Circuit
"Home of British Motor Racing"[1]
Sirkuit Silverstone
LokasiSilverstone, Northamptonshire (sebagian) dan Buckinghamshire (sebagian), Inggris
Zona waktuGMT
Koordinat52°4′43″N 1°1′1″W / 52.07861°N 1.01694°W / 52.07861; -1.01694
ArsitekPopulous
Acara besarFIA Formula Satu
Grand Prix Inggris
FIM MotoGP
Grand Prix Sepeda Motor Inggris
FIM Kejuaraan Dunia Superbike
Kejuaraan Dunia GT1 FIA
Le Mans Series
World Series by Renault
British Touring Car Championship
British F3 International Series
British GT
British Superbike Championship
Silverstone Half Marathon
Arena Grand Prix Circuit[2]
Panjang5.901 km (3.667 mi)
Tikungan18
Rekor lap1:30.874 (Spanyol Fernando Alonso, Ferrari, 2010, F1)
Bridge Grand Prix Circuit
Panjang5.141 km (3.194 mi)
Tikungan17
Rekor lap1:18.739 (Jerman Michael Schumacher, Ferrari, 2004, F1)
International Circuit
Panjang2.979 km (1.851 mi)
Tikungan10
National Circuit
Panjang2.638 km (1.639 mi)
Tikungan6
Stowe Circuit
Panjang1.281 km (0.796 mi)
Tikungan5
Situs webwww.silverstone.co.uk

Sirkuit Silverstone merupakan sebuah sirkuit balap yang terletak di Silverstone, Inggris, dekat Pedesaan Northamptonshire. Sirkuit ini menjadi rumah Grand Prix Britania, yang diselenggarakan pertama kali pada tahun 1948. Di Formula Satu, Michael Schumacher mengalami kecelakaan di sirkuit ini pada Juli 1999, dimana ia mengalami patah kaki. Sirkuit ini dibuka di tahun 1948 sebagai bekas lapangan terbang militer kerajaan Britania Raya. Sejak saat itu berbagai macam renovasi mulai dilakukan agar sirkuit tidak terlalu terlihat seperti lapangan terbang, dan renovasi terakhir dilakukan di musim 2010 seiring berbagai macam balapan yang singgah di sirkuit ini.

Selain F1 tentu ada balapan lain yang diselenggarakan di sirkuit ini, seperti MotoGP, dan Superleague Formula.

  1. ^ "BTCC heading for the Home of British Motor Racing | Racecar – Motorsport News". Racecar. 2009-08-13. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2016-03-14. Diakses tanggal 2010-07-05. 
  2. ^ "New Silverstone circuit gets green light for 2010 British Grand Prix". Silverstone Circuit. British Racing Drivers' Club. 2010-02-11. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2010-02-14. Diakses tanggal 2010-02-11. 

From Wikipedia, the free encyclopedia · View on Wikipedia

Developed by razib.in