SpaceX Crew-2

SpaceX Crew-2
Crew 2 mendekati dengan ISS
NamaCrew-2
NASA SpaceX Crew-2
Mission Alpha (ESA)
Jenis misiMisi transportasi awak menuju Stasiun Luar Angkasa Internasional
OperatorSpaceX, dengan NASA sebagai pelanggan
COSPAR ID2021-030A
SATCAT no.48209Sunting di Wikidata
Durasi misi1178 hari, 19 jam dan 4 menit
(sedang berjalan dari rencana 180 hari)
Properti wahana
Wahana antariksaCrew Dragon C206 Endeavour
ProdusenSpaceX
Massa luncur6.000 kg (13.000 pon)
Massa mendarat3.000 kg (6.600 pon)
Awak
Jumlah awak4
Awak
Awal misi
Tanggal luncur23 April 2021, 16:49 WIB
Roket peluncurFalcon 9 Block 5 seri B1061-2
Tempat peluncuranPusat Luar Angkasa Kennedy, Kompleks Peluncuran-39A
KontraktorSpaceX
Akhir Misi
Tanggal mendarat8 November 2021, 12:14 UTC (direncanakan)
Tempat pendaratanSamudra Atlantik
Parameter orbit
Sistem rujukanOrbit geosentris
Sistem orbitOrbit Bumi rendah
Inklinasi51.66°
Bersandar dengan Stasiun Luar Angkasa Internasional
Tempat bersandarIDA sisi menghadap bumi pada modul Harmony
Tanggal bersandar24 April 2021
  • 16:08 WIB (penangkapan awal)
  • 16:18 WIB (penangkapan penuh; bersandar)
Akhir bersandarMei 2021 (rencana)
Durasi bersandar30 hari (rencana)
Bersandar dengan Stasiun Luar Angkasa Internasional
(Relokasi)
Tempat bersandarIDA sisi menghadap stasiun pada modul Harmony
Tanggal bersandarMei 2021 (rencana)
Akhir bersandar2021 (rencana)
Durasi bersandar160 hari (rencana)


Logo misi dari NASA (kiri), SpaceX (kanan), dan ESA (bawah) (untuk misi Thomas Pesquet, yaitu Alpha)


Dari kiri ke kanan: Thomas Pesquet, Megan McArthur, Shane Kimbrough, dan Akihiko Hoshide, bersiap menuju kapsul pada hari peluncuran. 

SpaceX Crew-2 adalah penerbangan operasional berawak kedua sekaligus penerbangan orbital berawak ketiga secara keseluruhan bagi wahana antariksa Crew Dragon. Misi tersebut meluncur pada 22 April 2021 dari Kompleks Peluncuran 39A Pusat Antariksa Kennedy.[1][2] Misi ini menggunakan kapsul Endeavour yang telah digunakan sebelumnya pada misi Demo-2 dan roket peluncur yang sebelumnya diluncurkan pada misi Crew-1.[3][4] Misi Crew-2 mengangkut empat orang awak menuju Stasiun Luar Angkasa Internasional, dua dari Amerika Serikat (NASA), satu dari Jepang (JAXA), serta satu dari Uni Eropa (ESA), dalam hal ini mewakili Prancis.

  1. ^ Kesalahan pengutipan: Tag <ref> tidak sah; tidak ditemukan teks untuk ref bernama NASA20210129
  2. ^ Clark, Stephen. "Next Crew Dragon launch set for April 22 – Spaceflight Now" (dalam bahasa Inggris). Diakses tanggal 2021-04-17. 
  3. ^ Kesalahan pengutipan: Tag <ref> tidak sah; tidak ditemukan teks untuk ref bernama Teslarati02
  4. ^ Kesalahan pengutipan: Tag <ref> tidak sah; tidak ditemukan teks untuk ref bernama ComSpaceAgree

From Wikipedia, the free encyclopedia · View on Wikipedia

Developed by Tubidy