Terminal Kambang Putih

Terminal Kambang Putih
Terminal Penumpang Tipe A
Kode: KPT
Gedung Utama Terminal Kambang Putih
Nama lain • Terminal Wisata Laut Kambang Putih Tuban (TWKPT)
 • Terminal Baru Tuban
Lokasi
Koordinat6°51′32″S 112°01′41″E / 6.858933°S 112.028145°E / -6.858933; 112.028145
Pemilik Pemerintah Kabupaten Tuban
Operator Kementerian Perhubungan Republik Indonesia
JalurJalan Nasional Rute Nasional 1 di {{Rute/Kode daerah
Jumlah peron2
Jumlah jalur • 2 (angkutan kota & pedesaan)
 • 6 (bus antarkota)
Rute bus • Surabaya
 • Semarang
 • Jombang/Malang
 • Rengel/Bojonegoro (nonaktif)
 • dll.
Operator bus • PO Bagong  • PO Jaya Utama Indo  • PO Sabar Indah  • PO Sinar Mandiri Mulya  • PO Widji Lestari  • dll.
Layanan • Angkutan Kota
 • Angkutan Pedesaan
 • Bus Antarkota
Sejarah
DibukaTahun 2005
Dibangun kembaliTahun 2012
Lokasi pada peta
Peta
Sunting kotak info
Sunting kotak info • L • B
Info templat
Bantuan penggunaan templat ini

Terminal Kambang Putih merupakan terminal penumpang tipe A dan merupakan terminal induk terbesar di kabupaten Tuban. Nama terminal ini diambil dari nama destinasi pariwisata bahari Tuban yang terletak tepat di utara bangunan terminal, yaitu Pantai Kambang Putih. Lokasi terminal berada di ruas jalan nasional pantai utara Jawa serta terletak di barat perbatasan kawasan ibukota kabupaten di kecamatan Tuban. Terminal seluas 106.764 m2 ini dibangun pada tahun 2005 untuk menggantikan fungsi terminal lama (3 km arah tenggara terminal baru, di Jalan RE Martadinata) yang sudah tidak representatif. Per tahun 2017, pengelolaan terminal ini diambilalih oleh Kementerian Perhubungan Republik Indonesia. Terminal ini berfungsi melayani moda transportasi umum seperti angkutan kota, angkutan pedesaan dan bus antarkota.[1][2][3][4][5][6][7]

  1. ^ Kemenhub (2018). "Keputusan Direktur Jenderal Perhubungan Darat Nomor SK.5520/AJ.104/DRJD/2018 Tentang Penetapan Kode Terminal Penumpang Tipe A". JDIH. Diakses tanggal 2021-05-08. 
  2. ^ Admin Dishub Tuban (2019). "Terminal Kambang Putih". Dishub Tuban. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2021-05-08. Diakses tanggal 2021-05-08. 
  3. ^ Admin (2012). "Terminal Type A dan Taman Wisata Laut Kambang Putih Tuban". SIKN Tuban. Diakses tanggal 2021-05-08. 
  4. ^ Silazhek, M.H. (2020). "Penerapan Bentuk Rancangan Terminal Berkonsepkan Arsitektur Berkelanjutan di Kabupaten Tuban". Ejurnal ITATS. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2021-05-08. Diakses tanggal 2021-05-08. 
  5. ^ Pemkab Tuban (2012). "Peraturan Daerah Kabupaten Tuban Nomor 09 Tahun 2012 Tentang Rencana Tata Ruang Wilayah Kabupaten Tuban Tahun 2012-2031" (PDF). JDIH. Diarsipkan dari versi asli (PDF) tanggal 2021-05-05. Diakses tanggal 2021-05-05. 
  6. ^ Pemkab Tuban (2013). "Laporan Akhir Penyusunan Rencana Induk Pengembangan SPAM Kabupaten Tuban" (PDF). Sippa Ciptakarya. Diakses tanggal 2021-05-05. [pranala nonaktif permanen]
  7. ^ Pujiono, Usul (2016). "Dishub Legowo Tuban Tanpa Kelola Terminal". Seputar Tuban. Diakses tanggal 2021-05-05. 

From Wikipedia, the free encyclopedia · View on Wikipedia

Developed by razib.in