The Grand Budapest Hotel

The Grand Budapest Hotel
Poster film The Grand Budapest Hotel
SutradaraWes Anderson
ProduserWes Anderson
Scott Rudin
Steven Rales
Jeremy Dawson
Ditulis olehWes Anderson
CeritaWes Anderson
Hugo Guinness
PemeranRalph Fiennes
F. Murray Abraham
Mathieu Amalric
Adrien Brody
Willem Dafoe
Jeff Goldblum
Harvey Keitel
Jude Law
Bill Murray
Edward Norton
Saoirse Ronan
Jason Schwartzman
Léa Seydoux
Tilda Swinton
Tom Wilkinson
Owen Wilson
Tony Revolori
Penata musikAlexandre Desplat
SinematograferRobert Yeoman
PenyuntingBarney Pilling
Perusahaan
produksi
American Empirical Pictures
Indian Paintbrush
Studio Babelsberg
Scott Rudin Production
TSG Entertainment
DistributorSearchlight Pictures
Tanggal rilis
  • 6 Februari 2014 (2014-02-06) (Festival Film Internasional Berlin)
  • 6 Maret 2014 (2014-03-06) (Jerman)
  • 7 Maret 2014 (2014-03-07) (terbatas di Amerika Serikat)
  • 28 Maret 2014 (2014-03-28) (secara luas di Amerika Serikat)
Durasi100 menit[1]
NegaraAmerika Serikat[2]
Jerman
BahasaBahasa Inggris
Anggaran€23 juta[3]
($25 juta)[4]
Pendapatan
kotor
$174.801.324[4]

The Grand Budapest Hotel adalah film komedi tahun 2014 yang disutradarai oleh Wes Anderson dan diproduseri oleh Wes Anderson, Scott Rudin, Steven Rales dan Jeremy Dawson. Naskah film ini ditulis oleh Wes Anderson dan Hugo Guinness, yang terinspirasi oleh tulisan-tulisan Stefan Zweig. Film ini dibintangi oleh Ralph Fiennes, F. Murray Abraham, Mathieu Amalric, Adrien Brody, Willem Dafoe, Jeff Goldblum, Harvey Keitel, Jude Law, Bill Murray, Edward Norton, Saoirse Ronan, Jason Schwartzman, Léa Seydoux, Tilda Swinton, Tom Wilkinson, Owen Wilson dan Tony Revolori.

Film The Grand Budapest Hotel ditayangkan secara perdana di Festival Film Internasional Berlin pada tanggal 6 Februari 2014 dan dirilis di Amerika Serikat pada tanggal 7 Maret 2014 secara terbatas dan 28 Maret 2014 secara luas.[5] Film ini mendapatkan review positif dari para kritikus.

  1. ^ "The Grand Budapest Hotel (15)". 20th Century Fox. British Board of Film Classification. 12 Februari 2014. 
  2. ^ "The Grand Budapest Hotel". LUMIERE. European Audiovisual Observatory. 
  3. ^ "Hollywood zu Gast in Görlitz" (dalam bahasa Jerman). Frankfurter Rundschau. 20 Februari 2013. 
  4. ^ a b "The Grand Budapest Hotel (2014)". Box Office Mojo. July 11, 2014. Diakses tanggal November 15, 2017. 
  5. ^ "Wes Anderson's The Grand Budapest Hotel to Open the 64th Berlinale". berlinale.de. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2014-03-23. Diakses tanggal 15 November 2013. 

From Wikipedia, the free encyclopedia · View on Wikipedia

Developed by razib.in