The Revenant (film 2015)

The Revenant
Poster film The Revenant
SutradaraAlejandro González Iñárritu
ProduserArnon Milchan
Steve Golin
Alejandro González Iñárritu
Mary Parent
Keith Redmon
James W. Skotchdopole
Ditulis olehAlejandro González Iñárritu
Mark L. Smith
Berdasarkan
The Revenant: A Novel of Revenge
oleh Michael Punke
PemeranLeonardo DiCaprio
Tom Hardy
Domhnall Gleeson
Will Poulter
Penata musikRyuichi Sakamoto
Alva Noto
SinematograferEmmanuel Lubezki
PenyuntingStephen Mirrione
Perusahaan
produksi
Regency Enterprises
RatPac-Dune Entertainment
Anonymous Content
M Productions
Appian Way Productions
Distributor20th Century Fox
Tanggal rilis
  • 16 Desember 2015 (2015-12-16) (TCL Chinese Theatre)
  • 25 Desember 2015 (2015-12-25) (terbatas di Amerika Serikat)
  • 8 Januari 2016 (2016-01-08) (secara luas di Amerika Serikat)
  • 3 Februari 2016 (2016-02-03) (Indonesia)
Durasi156 menit[1]
NegaraAmerika Serikat
BahasaBahasa Inggris
Anggaran$135 juta[2]
Pendapatan
kotor
$532.950.503[3]

The Revenant adalah film drama biografi kejahatan Amerika Serikat tahun 2015 yang disutradarai oleh Alejandro González Iñárritu dan diproduseri oleh Arnon Milchan, Steve Golin, Alejandro González Iñárritu, Mary Parent, Keith Redmon dan James W. Skotchdopole. Naskah film ini ditulis oleh Alejandro González Iñárritu dan Mark L. Smith berdasarkan novel non-fiksi The Revenant: A Novel of Revenge karya Michael Punke dan kisah penjelajah dan pemburu kulit Hugh Glass. Film ini dibintangi oleh Leonardo DiCaprio, Tom Hardy, Will Poulter dan Domhnall Gleeson.[4]

Film The Revenant merupakan film kolaborasi kedua Leonardo DiCaprio dan Tom Hardy setelah film Inception. Film ini ditayangkan secara perdana di TCL Chinese Theatre, Los Angeles, pada tanggal 16 Desember 2015 dan dirilis di Amerika Serikat pada tanggal 25 Desember 2015 secara terbatas dan 8 Januari 2016 secara luas.[5][6][7] Film ini mendapatkan review positif dari para kritikus.

  1. ^ BBFC (December 28, 2015). "The Revenant". London, ENG: British Board of Film Classification. Diakses tanggal December 28, 2015. 
  2. ^ Waxman, Sharon (October 16, 2015). "'The Revenant' Budget Soars to $135 Million As New Regency Foots the Bill (Exclusive)". TheWrap. Diakses tanggal December 28, 2015. 
  3. ^ "The Revenant (2015)". boxofficemojo.com. Diakses tanggal January 17, 2016. 
  4. ^ Chitwood, Adam (February 3, 2015). "Alejandro González Iñárritu Explains Why The Revenant Is Taking 9 Months to Shoot". Collider. Diakses tanggal August 11, 2015. 
  5. ^ CS Staff (July 17, 2015). "The Revenant Trailer: Leonardo DiCaprio and Tom Hardy in the Christmas Release". ComingSoon.net. Diakses tanggal December 28, 2015. 
  6. ^ Johnson, Neala (January 7, 2016). "British actor Tom Hardy says filming The Revenant was an education in endurance". News.com.au. News Limited. Diakses tanggal February 4, 2016. 
  7. ^ Rosser, Michael (November 17, 2015). "'The Revenant' sets UK release date". ScreenDaily.com. Diakses tanggal December 28, 2015. 

From Wikipedia, the free encyclopedia · View on Wikipedia

Developed by razib.in