Tim nasional sepak bola Arab Saudi

Arab Saudi
Lencana kaos/Lambang Asosiasi
Julukanالأخضر (al-'Akhḍar, "Si Hijau")
الصقور الخضر (as-Suqūr al-Khoḍur, "Elang Hijau")
الصقور العربية (as-Suqūr Al-‘Arabiyyah, "Elang Arab")
AsosiasiFederasi Sepak Bola Arab Saudi
KonfederasiAFC (Asia)
Sub-konfederasiWAFF (Asia Barat)
PelatihItalia Roberto Mancini
KaptenSalman Al-Faraj
Penampilan terbanyakMohamed Al-Deayea (178)[1]
Pencetak gol terbanyakMajed Abdullah (72)[2]
Stadion kandangStadion Internasional Raja Fahd
Kode FIFAKSA
Peringkat FIFA
Terkini 56 Steady (18 Juli 2024)[3]
Tertinggi21 (Juli 2004)
Terendah126 (Desember 2012)
Peringkat Elo
Terkini 59 Kenaikan 5 (19 Januari 2024)[4]
Warna pertama
Warna kedua
Pertandingan internasional pertama
 Lebanon 1–1 Arab Saudi 
(Beirut, Lebanon; 18 Januari 1957)
Kemenangan terbesar
 Timor Leste 0–10 Arab Saudi 
(Dili, Timor Leste; 17 November 2015)
Kekalahan terbesar
 Republik Arab Bersatu 13–0 Arab Saudi 
(Casablanca, Maroko; 3 September 1961)
Piala Dunia
Penampilan6 (Pertama kali pada 1994)
Hasil terbaikBabak 16 besar (1994)
Piala Asia
Penampilan10 (Pertama kali pada 1984)
Hasil terbaikJuara (1984, 1988, 1996)
Kejuaraan WAFF
Penampilan3 (Pertama kali pada 2012)
Hasil terbaikBabak grup (3 kali)
Piala Konfederasi
Penampilan4 (Pertama kali pada 1992)
Hasil terbaikPeringkat kedua (1992)

Tim nasional sepak bola Arab Saudi adalah tim yang mewakili Arab Saudi dalam kejuaraan sepak bola internasional dan berada di bawah pengawasan Federasi Sepak Bola Arab Saudi. Arab Saudi adalah salah satu tim paling berhasil di Asia. Debut Piala Dunia mereka terjadi pada tahun 1994 di Piala Dunia 1994. Arab Saudi lolos 4 kali beruntun ke Piala Dunia ia sampai Piala Dunia 2006

Di turnamen tahun 1994, Arab Saudi membuat kejutan dengan mengalahkan Belgia sebelum kemudian dikalahkan Swedia di babak kedua, tetapi mereka tidak pernah berhasil kembali lolos ke babak kedua di piala dunia-piala dunia berikutnya. Di Piala Dunia 2002, Arab Saudi bahkan kalah telak 0-8 dari Jerman.

Arab Saudi telah tiga kali menjuarai Piala Asia (1984, 1988, dan 1996).

  1. ^ "FIFA Century Club" (PDF). Fifa.com. Diarsipkan dari versi asli (PDF) tanggal 2016-10-18. Diakses tanggal 10 September 2016. 
  2. ^ "Majed Abdullah". RSSSF. 
  3. ^ "The FIFA/Coca-Cola Men's World Ranking". FIFA. 18 Juli 2024. Diakses tanggal 18 Juli 2024. 
  4. ^ Peringkat Elo berubah dibandingkan dengan satu tahun yang lalu."World Football Elo Ratings". eloratings.net. 19 Januari 2024. Diakses tanggal 19 Januari 2024. 

From Wikipedia, the free encyclopedia · View on Wikipedia

Developed by Tubidy