Torium tetrafluorida

Torium(IV) fluorida
Torium(IV) fluorida Torium tetrafluorida
Penanda
Model 3D (JSmol)
3DMet {{{3DMet}}}
Nomor EC
Nomor RTECS {{{value}}}
  • InChI=1S/4FH.Th/h4*1H;/q;;;;+4/p-4
  • F[Th](F)(F)F
Sifat
ThF4
Massa molar 308,03 g/mol
Penampilan Kristal putih
Densitas 6,3 g/cm3
Titik lebur 1.110 °C (2.030 °F; 1.380 K)
Titik didih 1.680 °C (3.060 °F; 1.950 K)
Indeks bias (nD) 1,56
Struktur
Monoklinik, mS60
C12/c1, No. 15
Bahaya
Titik nyala Tak mudah terbakar
Senyawa terkait
Anion lain
Torium(IV) klorida
Torium(IV) bromida
Torium(IV) iodida
Kation lainnya
Protaktinium(IV) fluorida
Uranium(IV) fluorida
Neptunium(IV) fluorida
Plutonium(IV) fluorida
Senyawa terkait
Torium dioksida
Kecuali dinyatakan lain, data di atas berlaku pada suhu dan tekanan standar (25 °C [77 °F], 100 kPa).
YaY verifikasi (apa ini YaYN ?)
Referensi

Torium(IV) fluorida (ThF4) adalah sebuah senyawa kimia anorganik. Senyawa ini adalah bubuk higroskopis putih yang dapat diproduksi dengan mereaksikan torium dengan gas fluorin. Pada suhu di atas 500 °C, ia bereaksi dengan uap air di atmosfer untuk menghasilkan ThOF2.[1]

  1. ^ Dale L. Perry, Sidney L. Phillips (1995). Handbook of inorganic compounds. CRC Press. hlm. 412. ISBN 0-8493-8671-3. 

From Wikipedia, the free encyclopedia · View on Wikipedia

Developed by razib.in