Tucuxi

Tucuxi
Mobil Tucuxi di Museum Angkut tahun 2017
Informasi
ProdusenElektrikCar[1]
Juga disebutSi Lumba-lumba[2]
Masa produksi2012
PerancangDr. Danet Suryatama
Bodi & rangka
KelasMobil sport
Bentuk kerangkaCoupé 2 pintu
Penyalur daya
Mesin200 kW (268 HP) Permanent Magnet AC
dengan waktu pengisian 4 jam
Dimensi
Jarak sumbu roda3.110 mm (122,4 in)
Panjang4.427 mm (174,3 in)
Lebar1.995 mm (78,5 in)
Tinggi1.282 mm (50,5 in)
Berat kosong1.112 kg (2.452 pon)

Tucuxi[3][4] adalah sebuah mobil listrik produksi Indonesia[5] yang masih dalam tahap purwarupa. Desainer mobil ini adalah seorang pengusaha dan pemilik ElektrikCar, LLC, Danet Suryatama, alumnus Institut Teknologi Sepuluh Nopember Surabaya dan University of Michigan[6][7][5][8].

  1. ^ Elektrikcar LLC, YellowPages.com.
  2. ^ Thomas & Kastelein 1990, hlm. 425.
  3. ^ Si Tucuxi, SoloPos.com.
  4. ^ Ferrari made in Jogja, DetikOto.com.
  5. ^ a b Mobil listrik, JakartaMagazine.com.
  6. ^ Chrysler, Merdeka.com.
  7. ^ Putra petir, Tempo.co.
  8. ^ Elektrikcar LLC, Manta.com.

From Wikipedia, the free encyclopedia · View on Wikipedia

Developed by razib.in