Universitas MH Thamrin

Universitas Mohammad Husni Thamrin Jakarta lebih dikenal dengan nama Universitas MH Thamrin disingkat sebagai UNTHAM atau UMHT adalah sebuah perguruan tinggi swasta (PTS) di Indonesia yang berlokasi di Jakarta. Kampus Universitas MH Thamrin menempati gedung milik sendiri.

Universitas Mohammad Husni Thamrin Jakarta
Lambang Universitas MH. Thamrin


 
Informasi
MotoSMART & PRUDENT
JenisPerguruan Tinggi Swasta
Didirikan-1982 (sebagai kursus Penolong Orang Sakit (POS))
-1983 (sebagai sekolah formal setingkat diploma)
-1987 Akademi Keperawatan, Akademi Gizi, Akademi Analis Kesehatan, Akademi Analis dan Farmasi, Akademi Manajemen Pelayanan Rumah Sakit, Akademi Kebidanan (Menjadi STKes pada tahun 2000).
-1996 STIE MH Thamrin Jakarta
-2000 ((STMIK) dan (STIKes) MH. Thamrin Jakarta)
-2013 (sebagai Universitas MH. Thamrin Jakarta) sampai sekarang.
PendiriDr. H. Abdul Radjak, DSOG
Akreditasi(AIPT) B Kenaikan 543 COUNTRY RANK (Januari 2021) [1]
RektorDr. Daeng Mohammad Faqih, S.H, M.H.
Jumlah mahasiswa5.935 (2018)[2]
Lokasi,
6°17′16″S 106°52′29″E / 6.287854°S 106.87464°E / -6.287854; 106.87464
KampusUrban
WarnaBiru Tua Sedang   (#0000cc)
Nama julukanKampus Pahlawan Batavia
Situs webwww.thamrin.ac.id
Logo Akademik Universitas MH Thamrin Jakarta
Peringatan: Page using Template:Infobox university with unknown parameter "ranking" (pesan ini hanya ditampilkan dalam pratinjau).
  1. ^ "Rank Web Of Universities". Peringkat universitas dunia Webometrics. 
  2. ^ Profil Perguruan Tinggi Kementerian Ristekdikti Diarsipkan 2017-02-23 di Wayback Machine., diakses 26 September 2020

From Wikipedia, the free encyclopedia · View on Wikipedia

Developed by razib.in