Vostok 1

Vostok 1
(Восток-1 - East)
Peluncuran misi Vostok 1
NamaКедр
(Kedr - Pinus Siberia)[1]
COSPAR ID1961-012A
SATCAT no.00103Sunting di Wikidata
Durasi misi01:48[2]
Properti wahana
Wahana antariksaЛасточка
(Lastochka - Burung walet)
Jenis wahana antariksaVostok 3KA
Massa luncur4.725 kg (10.417 pon)[2]
Awak
Awak1
Awal misi
Tanggal luncur12 April 1961 06:07 UTC[3]
Roket peluncurVostok 8K72K
Akhir Misi
Tanggal mendarat12 April 1961 07:55
Tempat pendaratan51°16′14″N 45°59′50″E / 51.270682°N 45.99727°E / 51.270682; 45.99727 [4][5]
Parameter orbit
Ketinggian perigee169 km (105 mi)[3]
Ketinggian apoogee327 km (203 mi)[2]
Inklinasi64.95°[3]
Periode89.34 minutes[3]
Jumlah revolusi1

Yuri Gagarin di Swedia. 
Orbit penerbangan Yuri Gagarin; titik pendaratan di sebelah barat titik peluncuran dikarenakan rotasi bumi.

Vostok 1 (bahasa Rusia: Восток-1, East 1 atau Orient 1) adalah misi luar angkasa berawak pertama dalam program Vostok dan misi luar angkasa berawak manusia pertama dalam sejarah. Pesawat luar angkasa Vostok 3KA diluncurkan pada tanggal 12 April 1961. Penerbangan tersebut membawa Yuri Gagarin, seorang kosmonaut Uni Soviet, ke luar angkasa. Misi ini menandai pertama kalinya manusia terbang ke luar angkasa, serta penerbangan orbital pertama dari wahana antariksa berawak.

Vostok 1 diluncurkan oleh program luar angkasa Uni Soviet, dan dirancang oleh insinyur Soviet Sergei Korolev di bawah pengawasan militer Kerim Kerimov dan lain-lain.[6]

  1. ^ Siddiqi, p.275
  2. ^ a b c "Aviation and Space World Records". Fédération Aéronautique Internationale (FAI). Diarsipkan dari versi asli tanggal 2009-07-26. Diakses tanggal 2009-03-12. 
  3. ^ a b c d "Vostok 1 - NSSDC ID: 1961-012A". NASA. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2012-12-13. Diakses tanggal 2011-03-27. 
  4. ^ "Google Maps - Vostok 1 Landing Site - Monument". Diakses tanggal 2010-12-25. 
  5. ^ "Google Maps - Vostok 1 Landing Site - Monument Photo". Diakses tanggal 2010-12-25. 
  6. ^ Bond, Peter (7 April 2003), "Obituary: Lt-Gen Kerim Kerimov", The Independent, London, diarsipkan dari versi asli tanggal 2008-12-17, diakses tanggal 2009-03-11 

From Wikipedia, the free encyclopedia · View on Wikipedia

Developed by razib.in