Wahab Abdi | |
---|---|
Lahir | Jakarta, Hindia Belanda | 17 September 1937
Meninggal | 25 Juni 2011 | (umur 73)
Nama lain | Wahab Abdi |
Pekerjaan | aktor |
Kerabat | Tak ada |
Wahab Abdi (17 September 1937 – 25 Juni 2011) adalah aktor film diera 1960an yang kemudian menjadi sutradara film. Film pertamanya pada tahun 1957. Kemudian disusul film "Masa Topan dan Badai" 1963 dengan aktris Sri Redjeki dan Sari Narulita. Pada tahun 1964, Wahab bermain dua judul film yaitu " Penjesalan " dengan Nani Widjaja, dan " Anak-Anak Revolusi" dengan aktris di satu era Mieke Widjaya.